Assalaamu - PowerPoint PPT Presentation

About This Presentation
Title:

Assalaamu

Description:

selamat datang bapak/ibu peserta fasilitasi peningkatan kompetensi action research guru r-sma/smk-bi pptk dinas pendidikan privinsi jawa tengah – PowerPoint PPT presentation

Number of Views:140
Avg rating:3.0/5.0
Slides: 31
Provided by: DrIwanJ7
Category:

less

Transcript and Presenter's Notes

Title: Assalaamu


1
Assalaamualikum Wr. Wb
SELAMAT DATANG BAPAK/IBU PESERTA
  • FASILITASI PENINGKATAN KOMPETENSI ACTION RESEARCH
    GURU R-SMA/SMK-BI
  • PPTK DINAS PENDIDIKAN
  • PRIVINSI JAWA TENGAH

2
DR. Iwan Junaedi
  • Dosen Fakultas MIPA dan Pasca Sarjana UNNES
  • Ketua Gugus Penelitian dan Pengabdian Masyarakat
    FMIPA UNNES
  • Konsultan Balai Penelitian dan Pengembangan
    Departemen Agama Bidang Pendidikan Agama
  • Redaktur Ahli Jurnal Analisa Balailitbang Depag
  • Ketua Lesson Study FMIPA UNNES
  • Tim Perancang Kurikulum Silabus Modul
    PUSDIKLAT DEPAG
  • Tim Lesson Study Ditnaga Depdiknas Dikti
  • dll

3
Materi Pokok
  • Instrumen Penelitian dan Analisis Data
  • Penelitian Tindakan Kelas

4
PENGANTAR
  • Salah satu kegiatan yang sangat penting dalam
    penelitian termasuk PTK adalah teknik pengumpulan
    data.
  • Dua hal utama yang mempengaruhi kualitas data
    hasil penelitian
  • 1. Kualitas pengumpulan data
  • 2. Kualitas instrumen penelitian

5
Pesan
  • Gunakan instrumen yang baik
  • Jangan gunakan instrumen hanya untuk .

6
Seorang peneliti tidak boleh melakukan hal ini ?
7
Perhatikan contoh berikut
  • JUDUL
  • Meningkatkan Pemahaman Peserta Didik Materi
    Thaharoh Dengan Pendekatan Kontektsual (CTL)
  • Bagaimana komentar Bapak/Ibu dengan gambar
    berikut ini! MOV00022.3gp

8
Diskusi Kasus I
  • Suatu masalah dalam penelitian sebagai berikut
  • Apakah kemampuan berpikir kreatif matematis
    dan keaktifan peserta didik SMA kelas 10 dapat
    ditingkatkan dengan penerapan model pembelajaran
    berbasis masalah?
  • Diskusikan
  • Apa saja teknik pengambilan data (alat bantu
    observasi) yang mungkin digunakan untuk PTK
    dengan masalah di atas sehingga diperoleh data
    yang berkualitas? Berikan alasannya!
  • 2. Kira-kira instrumen yang seperti apa yang
    sesuai dengan alat bantu observasi yang dipilih
    dan sesuai dengan langkah dalam PTK?

9
Diskusi II Teknik/Prosedur pengambilan data
  • Apakah observasi dapat mengungkap data pada
  • permasalahan pada kasus I terjawab?
    Mengapa?
  • Apakah angket (kuesioner) diperlukan untuk
    mengungkap data sehingga permasalahan pada kasus
    I terjawab? Mengapa?

10
Diskusi III Teknik/Prosedur pengambilan data
  • Apakah teknik pengumpulan data berikut
    diperlukan untuk mengumpulkan data pada masalah
    kasus 1?
  • Catatan lapangan?
  • Angket?
  • Jurnal guru?
  • Jurnal siswa?
  • Catatan harian?
  • Metode sosiometrik?
  • Portifolio?
  • Logs?
  • Rekaman video/rekaman pita?
  • Foto?
  • Penilaian/test?
  • Diskripsi perilaku ekologis?
  • Kartu Cuplikan Buitr?
  • Catatan anekdot?

11
Diskusi IV Kapan suatu instrumen dikatakan baik?
  • Dalam PTK ada dua jenis data yang dikumpulkan
    yaitu data kualitatif dan data kuantitatif.
    Untuk mendapatkan data yang baik diperlukan
    instrumen yang baik.
  • Diskusikan
  • 1. Apa ciri instrumen yang baik?
  • 2. Bagaimana cara mengukur instrumen yang baik?

12
Instrumen untuk mengukur keberhasilan PTK
  • Sisi Proses
  • Sisi yang diamati

13
Sisi Proses
  • Instrumen untuk input
  • Dikembangkan berdasarkan akar permasalahnnya.
    (misalnya diperlukan tes awal)
  • 2. Instrumen untuk proses
  • Intrumen apa yang digunakan pada saat proses
    berlangsung.
  • 3. Instrumen untuk output
  • Intrumen apa yang digunakan untuk mengukur
    output?
  • Insrumen penilaian yang digunakan.

14
Sisi Yang Diamati
  • Pengamatan terhadap guru
  • Teramatinya keefektifan model/metode/strategi
    yang digunakan guru.
  • Dapat dilakukan dengan angket/anedotal record.
  • 2. Pengamatan terhadap kelas
  • Teramatinya keberhasilan praktik-praktik
    pembelajaran yang digunakan guru.
  • catatan anekdotal peta kelas, lembar cek
    kompetensi, skala pengkodean lingkungan sosial
    kelas.
  • 3. Pengamatan terhadap siswa

15
  • Pengamatan terhadap siswa
  • Teramatinya aktivitas siswa secara individu atau
    kelompok.
  • Intrumen
  • Catatan anekdotal perilaku siswa
  • Tes
  • Wawancara
  • Sosiomerti
  • Dsb.

16
Bagaimana menyusun instrumen penelitian?
  • Titik tolak dari penyusunan instrumen penelitian
    adalah variabel-variabel yang ditetapkan untuk
    diteliti.
  • Mendefinisikan variabel-variabel secara
    operasional.
  • Menentukan indikator yang akan diukur.
  • Menjabarkan menjadi butir-butir pernyataan atau
    pertanyaan

17
Diskusi V Tugas Menyusun Instrumen
  • Apabila teknik atau prosedur pengumpulan data
    pada masalah kasus I telah dipilih, bagaimana
    dengan Instrumen Penelitiannya?
  • Tugas
  • 1. Susunlah instrumen yang telah dipilih
    bersama kelompok
  • untuk kasus I!
  • 2. Susunlah instrumen yang didikusikan pada
    disksui III!

18
Kasus VI Penyusunan Instrumen
  • .
  • Tugas/Diskusikan
  • Jabarkan variabel penelitian pada kasus I
    menjadi definisi operasioanlnya, indikator, dan
    butir-butir/pernyataan atau detail aspek-aspek
    yang akan diamati!

19
ANALISI DATA
  • Diskusikan!
  • Apa hakikat analisis dan interprestasi data hasil
    PTK?
  • Mengapa peneliti perlu menganalisis dan
    menyajikan data?

20
Hakikat
  • Analisis ini dilakukan agar data yang dikumpulkan
    dapat bermakna.
  • Untuk merangkum data yang telah dikumpulkan
    secara akurat dan terpercaya.
  • Interprestasi data merupakan upaya peneliti dalam
    menemukan makna dari data yang dikumpulkan untuk
    menjawab pertanyaan penelitian.

21
Langkah-langkah dalam melakukan analisis data
  • 1. Menyeleksi, memfokuskan, dan mengorganisasi
    data sesuai dengan pertanyaan penelitian.
  • 2. Mendeskripsikan atau menyajikan data dalam
    bentuk narasi (uraian), table, atau grafik.
  • 3. Menarik kesimpulan dalam bentuk formula atau
    narasi singkat.
  • Jangan salah mengambil
    kesimpulan

22
Mengapa PTK hasil kadang diragukan?
  • Validitas Data?
  • Reliabilitas Data?

23
Keabsahan Data Konstruksi
  • Yaitu menentukan rencana operasional yang memadai
    demi konsep-konsep yang sedang dikaji (Yin,
    1997).
  • Pertama, adalah melalui penggunaan aneka sumber
    bukti terletak pada pengembangan alur-alur
    informasi yang selaras, sesuatu yang disebut
    triangulasi atau acuan segitiga.
  • Kedua, dilakukan taktik yang memacu mata rantai
    bukti. Peneliti dapat melakukan kutipan-kutipan
    yang relevan dengan literatur dan berkaitan
    dengan penelitian-penelitian terdahulu.
  • Ketiga, adalah taktik yang memungkinkan laporan
    studi kasus sementara ditinjau kembali oleh
    informan inti.

24
Berikut juga cara untuk menentukan keabsahan
data
  • Untuk menghidari kelemahan yang ditimbulkan
    akibat kedatangan peneliti shg jawaban responden
    menjadi tidak wajar peneliti mencoba mencari
    sumber lain.
  • Untuk menghindari terjadinya pematangan akibat
    wawancara/diskusi Peneliti tidak memberikan
    penilaian benar atau salah terhadap responden.

25
  • Untuk mengatasi kelemahan akibat seleksi
    sampling peneliti menetapkan parameter-parameter
    sampling

26
Tidak ada lagi kebohongan ???
27
Kasus VII Tugas diskusikan
  • Analisislah data hasil observasi (Lembar
    Pengamatan)
  • dari seorang peneliti pada kotak 1 bagian
    analisis data (lihat makalah hal 10-11).
  • Bagiamana menganalisis data pada data yang
    diperleh kasus II (lihat makalah hal 11).
  • Bagiamana menganalisis data dan menyajikan data
    pada data yang diperleh kasus III (lihat makalah
    hal 11-12).

28
Diskusi VIII
  • Diskusikan dengan kelompok Anda
  • Bagaimana seharusnya menganalisis, menyajikan
    dan menginterpretasikan data pada laporan
    pnelitian (khususnya di bab IV Hasil dan
    Pembahasan Penelitian)?

29
Contoh-contoh
  • Buka hyperlink Contoh-contoh Instrumen dan
    analilis data Penelitian PTK

30
PENUTUP
  • Selamat Bekerja
  • Semoga apa yang kita lakukan bermanfaat bagi
    peningkatan generasi bangsa. Amiin
  • Wassalamualikum wr. Wb.

  • Semarang, 8- 10 Maret 2010
Write a Comment
User Comments (0)
About PowerShow.com