Title: Pertemuan 2
1Pertemuan 2
Pengantar Pengembangan Sistem
- Pendekatan Pengembangan Sistem
- Metodologi Pengembangan Sistem
2Ada berapa pendekatan yang biasa digunakan dalam
pengembangan sistem?
Pendekatan Klasik Pendekatan Terstruktur.
3Pengertian Pendekatan Klasik
- Pendekatan klasik /classical approach
/conventional approach, adalah pengembangan
sistem yang mengikuti tahapan systems life cycle,
tanpa dibekali dengan alat-alat teknik yang
memadai.
4Siklus hidup Pengembangan Sistem Klasik
Design Coding prog.
Design
Analysis
Pengujian Program
Instalasi
5Adakah kelemahan dari pendekatan klasik?
- Pengembangan perangkat lunak menjadi lebih sulit.
- Biaya perawatan akan menjadi lebih mahal
- Kemungkinan kesalahan sistem besar
- Keberhasilan sistem kurang terjamin
- Adanya masalah dalam penerapan sistem
6Pengertian Pendekatan Terstruktur
- Pendekatan terstruktur adalah pengembangan
sistem yang dilengkapi dengan beberapa alat (
tools) teknik-teknik (techniques) yg dibutuhkan
dalam pengembangan sistem
7Siklus hidup Pengembangan Sistem CASE
Toolset Upper CASE
Design
Analysis
Toolset Lower CASE
Instalasi
8Apa keuntungannya menggunakan pendekatan
terstruktur?
- Masalah dapat diselesaikan lebih mudah,
fleksible, lebih memuaskan pemakai. - Dokumentasi menjadi lebih baik.
- Penyelesaian proyek SI dapat tepat waktu, sesuai
anggaran. - Dapat meningkatkan produktifitas kualitas
penganalis SI.
9Pendekatan-pendekatan lain?
- Pedekatan sepotong lawan pendekatan sistem.
- Pedekatan bawah naik Lawan pendekatan atas-
turun. - Pedekatan sistem-menyeluruh Lawan pendekatan
moduler. - Pedekatan Lompatan- jauh Lawan pendekatan
berkembang
10Pedekatan sepotong lawan pendekatan sistem
- Pendekatan sepotong
- Adalah pendekatan yang menekankan pada suatu
kegiatan atau aplikasi tertentu saja. - Pendekatan sistem
- Adalah pendekatan yang memperhatikan sistem
informasi sebagai kesatuan terintegrasi.
11Pedekatan bawah naik Lawan pendekatan atas-
turun
- Pendekatan bawah-naik
- Adalah pendekatan yang dimulai dari level
bawah organisasi, disebut juga bottom up
approach. - Pendekatan atas turun
- Adalah pendekatan yang dimulai dari level atas
organisasi, disebut juga top-down approach.
12Pedekatan sistem-menyeluruh Lawan pendekatan
moduler
- Pendekatan Sistem-Menyeluruh
- Adalah pendekatan yang mengembangkan sistem
serentak secara menyeluruh, disebut juga
total-system approach. - Pendekatan moduler
- Adalah pendekatan yang menyelesaikan sistem
dengan cara membagi-baginya menjadi beberapa
modul, disebut juga modular approach.
13Pedekatan Lompatan- jauh Lawan pendekatan
berkembang
- Pendekatan lompatan jauh
- Adalah pendekatan yang menerapkan perubahan
menyeluruh secara serentak menggunakan teknologi
canggih, disebut juga great loop appoach. - Pendekatan berkembang
- Adalah pendekatan yang menerapkan teknologi
canggih hanya untuk aplikasi yang memerlukan
saja, disebut juga evolutionary approach.
14Pengertian Metodologi Pengembangan Sistem
- Metodologi pengembangan sistem adalah
medoto-metode, prosedur-prosedur, konsep-konsep
pekerjaan, aturan yang digunakan untuk
mengembangkan sistem informasi.
15Klasifikasi Metodologi?
- Dikelompokan menjadi 3, yaitu
- Functional Decomposition Methodologies
- Data Oriented Methodologies
- Prescriptive Methodologies
16Functional Decomposition Methodologies
- Metodologi ini menekankan pemecahan sistem ke
dalam sub sistemsub sistem yang lebih kecil. - Mudah dipahami, dirancang diterapkan.
- Contoh
- HIPO (Hierarchy plus Input Process-Output)
17Data-Oriented Methodologies
- Metodologi ini menekankan pada karakteristik dari
data yang akan diproses. - Dikelompokan menjadi 2 yaitu
- Data-Flow Oriented Methodologies
- Data Structure Oriented Methodologies
18Data-Flow Oriented Methodologies
- Secara umum didasarkan pemecahan dari sistem ke
dalam modul-modul berdasarkan dari tipe elemen
data dan logika modul dari sistem. - Yang termasuk pada metodologi ini adalah
- Structured Analysis and Design Techniques (SADT)
- Composite Design
- Structured System Analysis and Design (SSAD)
19Data Structure Oriented Methodologies
- Metodologi ini, menekankan struktur dari input
dan output di sistem. - Yang termasuk pada metodologi ini adalah
- JSD (jaksons Systems Development)
- W/O ( Warnier/Orr)
20Prescriptive Methodologies
- Yang termasuk metodologi kelompok ini, adalah
- ISDOS
- PRIDE
- SDM/70
21Prescriptive MethodologiesISDOS
- ISDOS singkatan dari Information System Design
and Optimization System. - Merupakan aplikasi untuk mengotomatisasi proses
pengembangan sistem informasi.
22Prescriptive MethodologiesPRIDE
- PRIDE merupakan aplikasi terpadu yang digunakan
untuk analisis/desain sistem terstruktur,
manajemen data, manajemen proyek
pendokumentasian. - PRIDE juga menyediakan alat Computer Aided Design
(CAD) untuk pengembangan sistem.
23Prescriptive MethodologiesSDM/70
- SDM/70 singkatan dari Systems Development
Methodology/70. - Merupakan s/w yang berisi kumpulan metode,
estimasi, dokumentasi dan petunjuk administrasi
untuk pemakai dalam mengembangkan memelihara
sistem.